
Mempelajari prinsip sukses bisnis dalam Alkitab.
Kesaksian yang memberikan inspirasi.
Pendampingan mempraktekkan kebenaran Firman.
Menghidupi & Mengalami sendiri keberhasilan sejati.
Melayani & Menjadi Berkat. Read more...
Pdt. Simon Irianto


Newsflash
Antisipasi tahun 2010 : Hidup dalam Janji, Kehendak dan Kasih Karunia Allah |
Kita sudah tiba di penghujung tahun 2009, dan kita akan memasuki tahun yang baru, yaitu tahun 2010. Ada pertanyaan besar, apa yang akan kita hadapi di tahun 2010 nanti? Banyak orang menghadapinya dengan perasaan waswas, cemas dan kuatir. Ada berbagai ancaman yang menakutkan manusia di bumi, baik dari masalah perubahan iklim yang ekstrim akibat pemanasan global, ancaman penyakit menular, ancaman krisis ekonomi, bencana alam, krisis pangan dunia, gejolak sosial, dan sebagainya. |